Untuk kali ini saya akan memberikan sedikit tips bagaimana cara memasukkan kode HTML kedalam postingan Blogger.com . Tipa ini saya angkat pada postingan kali ini dikarenakan ada teman yang bingung memasukkan kode HTML kedalam postingan blognya.Contoh : Ketika ingin menuliskan code pada postingan blognya, maka ketika di preview malah yang ditemukan adalah tampak seperti ini :
Nah disini dapat kita lihat pada saat kita meberikan code HTML pada Blok postingan Blogger, akan dieksekusi sebagai hasil dari code tersebut.
Sebenarnya ada beberapa cara untuk menampilkan code HTML pada postingan Blog. Salah satu cara yang paling sederhana, bahkan tenpa menguasai HTML pun kita bisa melakukannya.
Gunakan software pembantu seperti Macromedia dreamwever , Microsoft Frontpage atau editor HTMl lainnya.Untuk contoh ini saya gunakan Macromedia dreamwever sebagai pembantu. Adapun langakhnya adalah sebagai berikut :
- Pada menu design tuliskanlah code HTML yang anda inginkan, misalnya saya mengambil contoh kalimat
"code HTML dari "text area " adalah ." - Setelah itu saya berganti dari menu design ke menu Code , kemudian copy code HTML dari kalimat
"code HTML dari "text area " adalah ." dimana hasilnya adalah sebagai berikut :
"code HTML dari "text area " adalah <input type="text>." - Nah sekarang pastekan code tersebut kedalam area posting pada blogmu, tapi ingat pada menu Composse bukan HTML, lau klik menu preview, maka disitu akan nampak bahwa anda telah berhasil memasukkan code HTML kedalam postingan Blog.
Selamat Mencoba... !!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar